BANGDEX NEWS | Kota ini sangat cantik dan bagus jika di lihat pada malam hari, kota tersebut bernama PALEMBANG - kota yang terkenal dengan empek - empeknya serta
tempoyak ( durian yang diawetkan untuk dijadikan bahan masakan ), Kota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang merupakan kota terbesar kedua di Sumatera setelah Medan.
Sejarah Palembang yang pernah menjadi ibukota kerajaan bahari Buddha terbesar di Asia Tenggara pada saat itu, Kerajaan Sriwijaya, yang mendominasi Nusantara dan Semenanjung Malaya pada abad ke-9 juga membuat kota ini dikenal dengan julukan
"Bumi Sriwijaya". Berdasarkan prasasti Kedukan Bukit yang ditemukan di Bukit Siguntang sebelah barat Kota Palembang, yang menyatakan pembentukan sebuah wanua yang ditafsirkan sebagai kota pada tanggal 16 Juni 682 Masehi, menjadikan kota Palembang sebagai kota tertua di Indonesia. Di dunia Barat, kota Palembang juga dijuluki Venice of the East("Venesia dari Timur").
|
Jembatan Ampera |
|
Jembatan Ampera |
|
Jembatan Ampera |
|
Benteng Kuto Besak |
|
Bundaran Air Mancur |
|
Bundaran Air Mancur |
|
Bundaran Air Mancur |
|
Masjid Agung |
|
Masjid Agung |
|
Restoran Terapung |
|
Restoran Terapung |
|
Museum Sultan Mahmud Badaruddin II |
|
Kantor Walikota |
|
Pagoda Sembilan Lantai di Pulau Kemarau |